fbpx

Layanan Fotografi 360°

Kembangkan Bisnis Anda Dengan Virtual Tur & Fotografi yang Profesional

Mengenai Kami

Departemen Fotografi 360° kami berfokus pada pembuatan tur virtual yang imersif dan interaktif untuk Real Estat, Hotel, Resor, Restoran, Kafe, Sekolah, Toko Eceran, Pabrik, Showroom, dan banyak lainnya! Keahlian kami dalam memberi UI/UX yang istimewa, dikombinasikan dengan teknologi serta fitur terbaru yang kami gunakan membuat virtual tur yang kami buat menjadi tur premium yang dipercayakan oleh pemain properti terbesar di Indonesia.

Layanan Kami

Tur Virtual Matterport

Matterport adalah salah satu platform paling populer untuk 3D Virtual Tur. Teknologi ini mampu menciptakan "digital twin" dari suatu ruangan dan memberikan pengunjung pengalaman yang imersif – Solusi yang sangat baik untuk properti dan real estat.

Kustom Virtual Tur 360°

Servis Kustom 360° kami memberi anda pengalaman paling komplit dan imersif dari sebuah virtual tur. Virtual tur Anda dapat dirancang penuh dengan fitur menarik yang menjadi sarana yang sangat berguna bagi kebutuhan marketing anda.

Fotografi 360°

Servis pengambilan foto panorama 360° yang menakjubkan dalam definisi tinggi untuk memberikan gambaran yang jelas tentang lokasi/produk kepada audiens Anda. Dengan cara ini, audiens Anda akan dapat berinteraksi dengan produk / usaha Anda, sehingga menciptakan pengalaman yang tak terlupakan.

Videografi 360°

Kami memberi audiens Anda pandangan keseluruhan tentang lingkungan Anda saat sedang mempresentasikan produk / ide Anda. Dengan layanan ini, Anda akan dapat membuat konten promosi penjualan sambil mengarahkan perhatian audiens Anda ke area spesifik tertentu di sekitar Anda.

Proses Kerja

Hubungi kami

Email, WhatsApp atau Telepon Kami untuk mendapatkan estimasi harga. Kami perlu mengetahui jenis, ukuran, dan alamat properti.

Jadwalkan Sesi

Setelah penawaran harga diterima, representatif kami akan menjadwalkan pemotretan. Pada umumnya, pemotretan untuk Virtual Tur berkisar antara 1-3 jam. Anda akan menerima versi final antara 24-72 jam.

Publikasikan & Bagikan

Tur Virtual 3D Anda ditayangkan! Anda dapat memasukkannya ke situs web Anda atau membagikannya di WhatsApp, Facebook, Instagram, dll.

TONJOLKAN BISNIS ANDA DI MANA SAJA

Bisnis dengan Tur Virtual menarik 55% lebih banyak pengunjung ke situs web, 41% lebih banyak ulasan, dan 29% lebih banyak pelanggan!

Berikan Calon Pelanggan Anda Kesempatan Untuk Melihat Usaha Anda Secara Virtual dan Imersif Untuk Menarik Mereka Agar Mengunjungi Usaha Anda

Ini menghemat waktu mereka dan memberi pengalaman yang lebih baik untuk pelanggan, sehingga menghasilkan peningkatan omset dan ulasan yang lebih baik!

Virtual Tur Matterport

Kustom Virtual Tur 360°

The Pakubuwono Signature, Jakarta
The Grandis by Royal Sumatra, Medan
Gurdwara Tegh Bahadur, Medan
The Pakubuwono Residences, Jakarta
Manhattan Condominiums, Medan
Wisanka Furniture, Klaten
The Pakubuwono View, Jakarta
Jasmine Estate, Bali
Unit di The Pakubuwono Residences
id_IDIndonesian